Metering pada kamera umumnya termasuk kamera digital / kamera dslr adalah hal penting dalam pemotretan, begitu juga dalam pemotretan menggunakan teknis Strobist atau artificial light. Pada pemotretan dengan teknis strobist (off-camera flash) ada dua jenis pencahayaan, yaitu cahaya dari flash (lampu kilat) dan ambient light (pencahayaan alami dari sekitar objek).
Lalu bagaimana metering untuk kedua jenis pencahayaan tersebut agar berpengaruh pada hasil foto? Nah untuk mengatur kedua jenis pencahayaan tersebut kita dapat mengatur elemen eksposur pada kamera digital / kamera dslr, yaitu pengaturan pada Aperture (diafragma) dan Shutter Speed (kecepatan rana), dengan prinsip sebagai berikut: